Monday, April 9, 2018

Cara Menata Ruang Tamu Ukuran 3x3 Agar Tampil Menawan

Ruang tamu adalah salah satu ruang yang harus diperhatikan secara khusus sebab menjadi sebuah ruangan yang dipakai untuk menerima tamu atau orang yang sedang berkunjung ke rumah anda. kadang masih banyak orang yang membayangkan bahwa ruang tamu yang nyaman itu adalah ruang tamu yang mewah. padahal kenyamanan ruang tamu itu tergantung dari penataan dan cara mendesainnya. Cara menata ruang tamu ukuran 3x3 bisa membuat ruang tamu rumah anda menjadi nyaman dan menawan.

Ruang tamu ukuran 3×3 jika di bayangkan model ini memiliki ukuran yang kurang besar, tetapi jika penataannya pas maka akan tercipta suatu ruangan yang nyaman. Seperti pemilihan perabotan dan furnitur, cara menata ruang tamu ukuran 3×3 dengan desain yang minimalis tentu untuk memilih perabotan seperti tempat duduk. Pilihlah model sofa minimalis tapi memiliki desain modern agar masih kesan modern di dalam ruang tamu minimalis.


Cara Menata Ruang Tamu Ukuran 3x3 Dengan Pemilihan Furniture

Pemilihan furniture untuk ruang tamu 3x3 seperti lemari. Pemilihan furniture lemari sebaiknya anda memilih lemari yang multi fungsi supaya area yang terdapaat dalam ruang tamu minimalis ukuran 3×3 meter tidak terlalu sempit dan sesak.

Model ruang tamu minimalis dengan ukuran 3×3 desain ukuran kecil jadi jangan menggunakan furniture yang berukuran besar karena akan membuat desain ruang tamu menjadi lebih sempit dan sesak. Pakai saja furniture yang ideal dalam menata ruang tamu untuk ukuran 3×3. Dengan begitu ruang tamu memiliki ruangan untuk digunakan untuk bergerak.

Menghias Ruang Tamu

Untuk mempercantik desain ruang tamu bisa ditambahkan demgan hiasan pada ruang tamu berupa lukisan atau cermin. Lukisan bisa memberikan efek visual pada ruang tamu seolah olah raung tamu yang lebih hidup. Untuk cermin bisa digunakan pada ruang tamu ukuran 3×3 dengan harapan bisa memberikan efek visual luas pada ruang tamu karena cermin bisa memberikan kesan luas pada ruang tamu yang sempit.

Pemilihan Warna Cat

Pada ruang tamu minimalis dengan ukuran 3×3 ini sebaiknya memakai warna cat yang memiliki warna yang terang.  Sebab warna yang terang juga bisa membuat ruang tamu yang sempit menjadi terlihat lebih luas. dan jangan gunaka warna yang gelap karena akan menimbulkan ruang tamu minimalis menjadi lebih sempit.

Sofa matras untuk ruang tamu minimalis 3×3

Sofa berkaki memang cenderung diaplikasikan untuk ruang tamu dan lebih populer ketimbang sofa matras. Tapi, tidak ada salahnya jika anda mencoba sofa matras menjadi dekorasi utama untuk desain ruang tamu minimalis ukuran 3×3. Sofa matras tidak memakan banyak tempat dan tidak sulit untuk memadu padankannya.

Demikianlah cara menata ruang tamu kuran 3x3 yang bisa menjadi inspirasi untuk anda. Semoga dengan informasi yang kami sampaikan ini bermanfaat.


EmoticonEmoticon